Analisis Person-Fit Respon Siswa Pada Penilaian Akhir Semester Ipa Smp Kelas Vii Di Lingkungan Kabupaten Tegal
Main Article Content
Abstract
Tujuan penelitian ini : mengetahui berapa persentase siswa yang tidak masuk kategori person-fit sesuai data keseluruhan, mengetahui berapa persentase siswa yang tidak masuk kategori person-fit setiap sekolah yang diteliti, dan mengetahui perbedaan konsistensi antara siswa perempuan dengan laki-laki dalam menjawab soal. Metode yang digunakan dokumentasi. Hasil penelitian : (1) Persentase siswa yang tidak masuk dalam kategori person-fit yaitu 36 siswa (5,96%). (2) Persentase siswa yang tidak masuk kategori person-fit berdasarkan jumlah sampel sekolah masing-masing : SMPN A terdapat 4 siswa (3,85%), SMPN B terdapat 3 siswa (4,68%), SMPN C semua masuk (0%), SMPN D terdapat 11 siswa (16,17%), SMPN E terdapat 11 siswa (8,1%), SMP Negeri F terdapat 6 siswa (6%) dan SMPN G terdapat 1 siswa (1%). (3) Terdapat perbedaan konsistensi antara siswa perempuan dan laki-laki. Siswa perempuan lebih konsisten daripada siswa laki-laki dalam menjawab soal Penilaian Akhir Semester Ganjil IPA Kelas VII di lingkungan Kabupaten Tegal.
Article Details
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- This work is licensed under
Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License
References
Arikunto, S. (2012). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan (Edisi 2). Jakarta: Bumi Aksara.
Fatkhudin, A., & Hidayatullah, M. F. (2016). Membandingkan IRT Model 3PL dengan IRT Model 4PL untuk Penilaian Menggunakan Computerized Adaptive Test. Publikasi Ilmiah Universitas Muhammadiyah Surakarta, 21–30.
Fatkhurrohman, M. A. (2016). Efektivitas Pembelajaran IPA Dengan Model Integrasi Pembelajaran Kooperatif STAD dan Peta Konsep. Pancasakti Science Education Journal, 1(1), 60–67.
Huang, Y., Lin, Y., & Cheng, S. (2009). Computers & Education An adaptive testing system for supporting versatile educational assessment. Computers & Education, 52(1), 53–67. https://doi.org/10.1016/j.compedu.2008.06.007
Imamuddin, M., & Isnaniah. (2017). Kemampuan Spasial Mahasiswa Laki-laki dan Perempuan Dalam Menyelesaikan Masalah Geometri. Humanisma Journal of Gender Studies, 1(2).
Iskandar, A., & Rizal, M. (2018). Analisis kualitas soal di perguruan tinggi berbasis aplikasi TAP. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 22(1), 12. https://doi.org/10.21831/pep.v22i1.15609
Krutetski, V. (1976). The Psychology of Mathematics Abilities in School Children. Chicago: The University of Chicago Press.
Meijer, R. R. (2000). Aberrant Response Patterns and Person-Fit Statistics. Measurement, 9(1996), 3–8.
Meijer, R. R., & Sijtsma, K. (2001). Methodology review: Evaluating person fit. In Applied Psychological Measurement (Vol. 25). https://doi.org/10.1177/01466210122031957
Nurdin, I., & Hartati, S. (2019). Metodologi penelitian sosial. Surabaya.
Nurhayati, E. (2012). Psikologi perempuan dalam berbagai perspektif. Yogyakarta: Pustaka Belajar.
Nurjanah dan, & Marlianingsih, N. (2015). Analisis Butir Soal Pilihan Ganda Dari Aspek Kebahasaan. II(1), 69–78.
Ormord. (2008). Psikologi Pendidikan?: Membantu Siswa Tumbuh dan Berkembang Edisi Keenam Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Palimbong, J., Mujasam, & Alberto. (2018). Item Analysis Using Rasch Model in Semester Final Exam Evaluation Study Subject in Physics Class X TKJ SMK Negeri 2 Manokwari. 1(19), 43–51.
Purnomo, R. (2017). Menulis penelitian. Ponorogo: Unmuh Ponorogo Press.
Reise, S. P., & Revicki, D. A. (2015). Handbook of Item Response Theory Modeling (Applications to Typical Performance Assesment). New York: Taylor and Francis Group.
Safitri, M., Susongko, P., & Hayati, M. N. (2020). The Effectiveness of Project-Based Multi-Representation Discourse On Junior High School Students ’ Science Process Skills. 9(2), 59–67.
Saraswati, E. (2015). Perbedaan Hasil Belajar Siswa Laki-Laki dan Perempuan dalam Mata Pelajaran Matematika Kelas III Semester 2 Materi Sudut dan Pecahan di SD Negeri Se-Desa Caturharjo, Kecamatan Sleman, Kabupaten Sleman.
Sudijono, A. (2012). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Sumintono, B., & Widhiarso, W. (2015). Aplikasi Permodelan Rasch Pada Assessment Pendidikan.
Susdelina, Perdana, S. A., & Febrian. (2018). Analisis Kualitas Instrumen Pengukuran Pemahaman Konsep Persamaan Kuadrat Melalui Teori Tes Klasik Dan Rasch Model. Jurnal Kiprah, 6(1), 41–48. https://doi.org/10.31629/kiprah.v6i1.574
Susongko, P. (2016). Pengantar Metodologi Penelitian Pendidikan. Tegal: Badan Penerbitan Universitas Pancasakti Tegal.
Susongko, P. (2017). Penilaiain Hasil Belajar. Tegal: Badan Penerbitan Universitas Pancasakti Tegal.
Susongko, P. (2019). Aplikasi Model Rasch Dalam Pengukuran Pendidikan Berbasis Program R.. Tegal: Badan Penerbitan Universitas Pancasakti Tegal.
Susongko, P., Kusuma, M., & Widiatmo, H. (2019). Using Rasch Model to Detect Differential Person Functioning and Cheating Behavior in Natural Sciences Learning Achievement Test. 5(2), 94–111. https://doi.org/10.30870/jppi.v5i2.5945
Sutrisno, V. L. P., & Siswanto, B. T. (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Praktik Kelistrikan Otomotif Smk Di Kota Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Vokasi, 6(1), 111. https://doi.org/10.21831/jpv.v6i1.8118
Wardani, A. (2014). Abilty of Problem Solving From Diferences of Sex. 2(1), 99–108.
Wulan, A., & Aristia, R. (2018). Jenis - Jenis Instrumen dalam Evaluasi Pembelajaran. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, 1–13. Retrieved from http://eprints.umsida.ac.id/4050/1/Evaluasi pembelajaran Adea_Risa-1.pdf