Pengaruh Partisipasi Masyarakat Dalam Pelaksanaan Program Bank Sampah Terhadap Tingkat Literasi Sampah
Main Article Content
Abstract
Tujuan penelitian ini (1) Mengetahui tingkat literasi sampah pada masyarakat yang mengikuti program bank sampah dan tidak mengikuti program bank sampah, (2) mengetahui perbedaan tingkat literasi sampah dan (3) mengetahui respons masyarakat terhadap program bank sampah. Hasil analisis uji deskriptif dan uji t Independent sampel T-Test menunjukan bahwa terdapat perbedaan dengan adanya program bank sampah tingkat literasi sampah lebih tinggi daripada masyarakat yang tidak mengikuti kegiatan bank sampah yaitu dengan skor literasi sebesar 35,27 dan capaian tingkat literasi sampah sebesar 70,7 % sedangkan pada yang tidak ikut bank sampah sdengan skor 33,25 dan 66,5 %. Hasil respons masyarakat adanya program bank sampah merespons positif masyarakat ingin terlibat dan mendukung. Penelitian ini merupakan penelitian ex-post facto, populasi penelitian ini masyarakat Desa Pesantunan. Teknik pengambilan sampel menggunakan Cluster Sampling. Sampel penelitian ini terdiri dari 2 kelompok yaitu masyarakat yang ikut bank sampah dan yang tidak ikut bank sampah. Instrumen yang digunakan yaitu Angket dan Lembar validasi. Lembar validasi ini berisi lembar validasi isi dan kontruks. Data dianalisis dengan uji deskriptif dan uji t Independent sampel T-Test.
Article Details
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- This work is licensed under
Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License
References
Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Asteria, D., & Heruman, H. (2016). Bank Sampah Sebagai Alternatif Strategi Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat Di Tasikmalaya (Bank Sampah (Waste Banks) as an Alternative of Community-Based Waste Management Strategy in Tasikmalaya). Jurnal Manusia Dan Lingkungan, 23(1), 136. https://doi.org/10.22146/jml.18783
Bhola.H.S. (1994). A Source Book for Literacy Work Perspective From The Grassroots. United Kingdom: Unesco and Jessica Kingsley Publishers Ltd.
Cahyaningtyas, E., Widiyanto, B., & Kusuma, M. (2019). Penguatan Sikap Peduli Lingkungan Peserta Didik melalui Pendekatan Jelajah Alam Sekitar (JAS) Berbasis Model Problem Base Learning (PBL). Cakrawala: Jurnal Pendidikan, 13(2).
Chalmers, D. J. (2011). Frege’s puzzle and the objects of credence. Mind, 120(479), 587–635. https://doi.org/10.1093/mind/fzr046
David A. Goslin. (1969). Handbook of Socialization Theory and Research Rand McNally series Rand McNally sociology series. In Rand McNally.
Haswindy, S., & Yuliana, F. (2018). Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah Pemukiman Pada Kecamatan Tungkil Ilir Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Jurnal Ilmu Lingkungan, 15(2), 96. https://doi.org/10.14710/jil.15.2.96-111
Hayati, M. N. (2017). Unnes Science Education Journal. Unnes Science Education Journal, 6(1), 1496–1502. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.15294/usej.v3i2.3349
Irkham, S. S., Kamil, M., & H, S. (2019). Application of Co-Production in Waste Management Through Waste Banks Program in Batu City. Journal of Local Government Issues, 2(2), 149. https://doi.org/10.22219/logos.vol2.no2.149-167
Keraf, S. (2014). Filsafat Lingkungan Hidup, Cetakan ke-7. Yogyakarta: Kanisius.
Lianandri, P. (2011). Menjadi Jutawan dari Sampah Plastik.
Masri Singarimbun dan Sofian Effendi. (1995). Metode Penelitian Survai. Tangerang?: LP3ES.
Mita Novianty. (2012). Dampak Program Bank Sampah Terhadap Sosial Ekonomi Masyarakat di Kelurahan Binjal, Kecamatan Medan, Kota Medan. 1–16.
Mohamad Rizal. (2011). Analisis Pengelolaan Persampahan Perkotaan (Sudi kasus pada Kelurahan Boya Kecamatan Banawa Kabupaten Donggala). Smartek, 9, 155–172.
Nasution, R. (2016). Analisis Kemampuan Literasi Lingkungan Siswa SMA Kelas X di Samboja dalam Pembelajaran Biologi. Proceeding Biology Education Conference, 13(1), 352–358.
Permadi, G. (2019). Timbunan Sampah di Brebes Capai 108378 ton Perhari. https://jateng.tribunnews.com/2019/07/21/timbunan-sampah-di-brebescapai-108378-ton-perhari.
R.Lopez, A. (2013). Greening the Media Literacy Ecosystem: Situating Media Literacy for Green Cultural Citizenship. In Media Literacy Ecosystem. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Rahardjo, T., Birowo, M. A., Darmastuti, R., & Sari, D. K. (2012). Literasi Media & Kearifan Lokal “Konsep & Aplikasi.” Retrieved from http://eprints.undip.ac.id/40950/1/IMG.pdf
Rahman, R. P. (2017). Pengaruh keberadaan bank sampah terhadap reduksi produk sampah di kota surakarta. 1–17.
Ruski. (2014). Pengaruh Program Bank Sampah Terhadap Tingkat Pendapatan Keluarga Nasabah Bank Sampah Lavender (BSL) di Desa Mlajah Bangkalan. Jurnal Ilmiah, 2(1), 1–162.
Salama, D. (2018). Jenis Jenis, Dampak dan Contoh Limbah. https://salamadian.com/pengertian-limbah/
Setiawan, B. (2020). “Pengelompokan Limbah Berdasarkan Bentuk atau Wujudnya". In ilmu lingkungan. https://ilmulingkungan.com/pengelompokanlimbah-berdasarkan-bentukatau-wujudnya/
Sudjana. (2015). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. In Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan. Cetakan ke -23. Bandung: Alfabeta
Sunarsih, L. E. (2018). “Pengelolaan Limbah”. Yogyakarta: Deepublish.
Suripto, I. (2017). Pemkab Brebes Kewalahan Tangani Masalah Sampah. https://m.detik.com/news/berita-jawa-tengah/d-3651608/pemkab-brebeskewalahan-tangani-masalah-sampah.
Suryani, A. S. (2014). Peran Bank Sampah Dalam Efektivitas Pengelolaan Sampah (Studi Kasus Bank Sampah Malang). Aspirasi, 5(1), 71–84. https://doi.org/10.22212/aspirasi.v5i1.447
Susongko, P. (2017). Pengantar Metodeologi Penelitian Pendidikan. Tegal: Universitas Pancasakti Tegal.
Triwardani, R. (2013). Sampah Di Desa Duwet Kecamatan Bendo Kabupaten Magetan. Kajian Moral Dan Kewarganegaraan, 3(1), 470–484.
Utami, E. (2013). Buku-Panduan-Sistem-Bank-Sampah-10-Kisah-Sukses-Ina-Id_Tcm1310-514974_Id.Pdf. Retrieved from https://www.unilever.co.id/id/Images/buku-panduan-sistem-bank-sampah-10-kisah-sukses-ina-id_tcm1310-514974_id.pdf
Wibowo, I. (2009). Pola Perilaku Kebersihan: Studi Psikologi Lingkungan Tentang Penanggulangan Sampah Perkotaan. Makara, Sosial Humaniora, 13(1), 37–47. https://doi.org/10.1148/radiology.218.1.r01ja39267
Widiawati, W., Susongko, P., & Widiyanto, B. (2019). Pembelajaran Model Double Loop Problem Solving Berbantuan Alat Peraga untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Sains Peserta Didik. Jurnal Pendidikan MIPA Pancasakti, 3(2), 86–93.
Widiyanto, B., Astuti, R. K., & Arfiani, Y. (2017). Program Pendidikan Lingkungan Hidup Melalui Kegiatan Duta Lingkungan Hidup Di Sekolah Menengah Atas. Jurnal Pengabdian Masyarakat Borneo, 1(2), 40. https://doi.org/10.35334/jpmb.v1i2.303
WiliamMcBeth?: Volk Trudi. (2010). The National Environmental Literacy Project: A Baseline Study of Middle Grade Students in the United States. Jurnal of Enviromental Education, (1), 40.
Wulandari, D., Utomo, S. H., & Narmaditya, B. S. (2017). Waste bank: Waste management model in improving local economy. International Journal of Energy Economics and Policy, 7(3), 36–41.